Home » PROFIL PARPOL 2009 » Profil Lengkap Partai Pemuda Indonesia (14. PPI)

Profil Lengkap Partai Pemuda Indonesia (14. PPI)

Jangan pilih kucing dalam karung. Pertanyaanya: "ada ga kucingnya?". Silahkan googling nama para caleg, lalu copaskanlah hasil pencarianmu pada halaman para caleg tersebut. Komentar dan TESTIMONI berupa Kesaksian Rekam Jejak Caleg akan sangat berguna serta dapat menjadi petunjuk bagi para pemilih yang buta caleg maupun parpol. Komentar disertai Promo dan atau HP, Email adalahSPAM (terblokir).

Komentar - Komentar Terblokir

Statistic Content & Rating Caleg

PENDIDIKAN POLITIK PUBLIK

klik...cara pilih caleg

klik...cara pilih caleg

Oleh : Indra Jaya Rajagukguk, SH

number of visitors
Free Hit Counters

Pengantar dan Penjelasan

Tulisan ini bermaksud untuk informasi maupun sosialisasi parpol dan pemilu 2009 bagi pendidikan politik publik.

Berikut profil partai politik nomor urut 14. PPI :

ijrsh

Info penting terkait PPI  :

(Dalam Pengembangan & Pencarian Data)

  1. Daftar Caleg Tetap (DCT)
  2. Kuota Keterwakilan Perempuan
  3. Caleg Artis or Selebritis
  4. Caleg Mantan Pejabat Sipil
  5. Caleg Mantan Pejabat Militer
  6. Target Suara Di Pemilu 2009
  7. Calon Presiden : (Ditetapkan menjelang or pasca Pemilu Legislatif 2009)

Website Partai Pemuda Indonesia :

– Tidak/Belum Ada



41 Comments

  1. panjull says:

    partai PPI sya anggap tidak bedanya dengan partai partai orde baru……
    klo anda sebagai pengurus PPI mna pun tolong tinjau DPC kota bekasi dan PPK2 nya

    ijrsh : @panjull

    Mas…, emang ada apa dengan Pengurus DPC PPI Kota Bekasi & PPK2nya ???
    Kayaknya perlu dijelaskan deh…, agar publik tahu…siapa tahu berguna untuk pendidikan politik publik.
    salam berbagi-ijrsh

  2. PANJULL says:

    kyanya anda hrus turun ke wilayah bekasi..PPi itu kpndekan dri PARTAI PEMUDA INDONESIA atau PARTAI PREMAN INDONESIA..saya himbau kepada para pengurus DPP yg mna pun….tolong baca AD/ART partai jangn buku AD/ART cuma di cetak tapi tidak pernah dibaca ….!!!!!
    klo memang partai ini mendukung agenda reformasi tolong benahi birokrasi partai jangan seperti ini.
    jangan bawa2 pemuda tapi berjuang bukan untuk kaum muda

  3. PANJULL says:

    parpol macam PPI sebaiknya jangan ikut pemilu 2009 karena akan percuma tidak akan memperoleh suara

  4. di Indonesia sudah banyak Parpol yang mengatas namakan rakyat,nasionalis,perjuangan,dsb namun tetap aja Indonesia Seperti ini,,, nah mari kita coba perbaiki dengan gerakan Politik Pemuda

  5. Wahyu Hidaya says:

    salam pemuda
    apa yang dibilang ama saudara panjul ada benarnya juga,kita sebagai kader PPI harus tau AD/ART partai jangan cuma dibuat aja tapi gak pernah dibaca,tapi saudara panjul PPI akan mempero;eh suara yang cukup signifikan,apalagi kalau DPP segera mengumumkan siapa kandidat Capres yang akan di usung PPI yang dari kaum muda seperti yang selama ini kita cita2kan,DPP jangan cuma ngomong aja tapi buktikan tentang Calon pemimpin muda.

  6. panjull says:

    Sdr wahyu hidaya….yang terhormat

    saya adalah seorang pengurus partai pemuda indonesia…bukan cuma simpatisan partai saya bisa bicara seperti ini karena saya menjalani dan mengetahui apa yg sedang terjadi dalam tubuh partai terutama wilayah bekasi dan dapil 5….
    anda tinggal dmn sdr wahyu..??
    klo anda tinggal di wilayah bekasi silahkan anda tanya PPI..insya Allah tidak akan ada yg mengenal
    semua di karenakan tidak ada prhatian dari DPC kota bekasi yg tidak mau bersosialisasi
    anda optimis PPi akan memperoleh suara yg signifikan pada pemilu 2009
    tapi saya sebagai seorang pengurus PPi
    sangat pesimis akan hal yg sdr wahyu optimiskan
    saya ingi bertanya pada sdr Wahyu……
    dimna letak kantong suara sebenarnya….???

  7. panjull says:

    dimanakah sebenarnya kantong suara,,,,,,???

    DPP..?
    DPD..?
    DPC..?
    PPK..?
    PPL..?

  8. panjull says:

    mana koment nya sdr Wahyu Hidaya..??

  9. ASH says:

    NJULL, pemuda gak kayak gitu kali………. cermin anda adalah generasi muda yang gak sabaran, perjuangan perlu konsentrasi waktu dan fikiran, kita liat aja dulu sampai dengan bulan Februari ya NJULL…..

  10. panjul says:

    ASH saya adalah seorang ketua PPK di dapil 5 bekasi
    saya sudah cukup bersabar….
    saya sudah bergabung semenjak PPi belum lulus ferivikasi faktual.
    tapi sampai saat ini PPI tidak ada sosialisasi di wilayah saya
    yang mereka cari cuma caleg dan caleg.
    bacalegnya sendiri akan bertanya PPi itu partai politik atau parpol…???

  11. novita says:

    salam,

    saya bukan simpatisan, bukan pengurus, dan baru tau adanya partai ini..

    cuma saya dapat tugas kuliah untuk membuat desain iklan partai ini dan saya membutuhkan informasi-informasi tentang partai ini. selain di website yang belum jadi itu, dimana saya bisa dapat infomasinya?? saya tinggal di surabaya. dimana kantor perwakilan surabaya? saya kurang tau namanya dpc dpp pkl pkk psk..

    bisa japri saya di novita_soemardjo@yahoo.com

    terima kasih.

  12. novita says:

    maaf kalau agak nggak nyambung ama topik…

    tapi saya bingung harus mencari info kemana lagi?

    terima kasih

  13. Safri says:

    Salut dengan perjuangan para pejuang-pejuang di Partai Pemuda Indonesia yg sdh menyiapkan Rumah / wadah bagi perjuangan kaum muda pd sistem perpolitikan di negara kita, ingat teman2.. semakin tinggi pohon akan semakin kencang angin yg menerpa, tapi saya miris juga melihat ulah panjul yg mengaku pengurus PPI tetapi tidak mengerti bgm hrs menyampaikan aspirasi serta mengembangkan partai, atau pengurus panjul sebenarnya siapa yach di PPI ini????? maju terus teman2 di PPI kami selalu mendukung anda dimanapun kami berada. salam perjuangan bagi pemuda…. Bravo PPI.

  14. Safri says:

    yth, para pengurus PPI
    Sebaiknya….. ini sih saran saya sebagai orang awam, kalau sdh ada pengurus organisasi modelnya seperti panjul, sebaiknya diminta berhenti saja atau diberhentikan, krn biasanya orang2 spt ini hanya akan menjadi benalu sekaligus virus dlm organisasi, cuma klu dia sdh sadar ya dimaafkan saja, asal sdh semakin jelas motivasi dia berorganisasi, khususnya di Partai Politik. sekali lagi saya minta maaf krn saya sangat senang sekali dengan adanya Partai Pemuda ini… Bravo PPI.

  15. gunarko says:

    untuk saudara panjul.
    sy juga penggurus partai dpc kab. bekasi. sy hargai suara vokal anda, tapi anda harus menggerti dulu kenapa partai ini di buat. karna disinilah para pemuda bisa mengeluarkan aspirasi politik, tanpa harus takut di tinggalkan setelah terpakai. semua itu hanya lah masalah komunikasi, mungkin saja saudara panjul lagi emosi. sebagai seorang penggurus partai dan kader. harusnya anda jemput bola jangan menunggu bola.

  16. KHOIRUL UMAM says:

    Yth,.Sdr Panjull di Bekasi
    Saya Ketua DPD PPI Banten,. Jk anda bawahan saya, saya akan pecat saudara, karena sebagai pengurus partai anda sudah tidak loyal kepada institusi, knapa tunggu DPC sdr sendirikan pengurus PPKnya,.. berjuang dulu baru rasakan nanti hasilnya.

  17. KHOIRUL UMAM says:

    seperti halnya sdr Panjull di kami pun di banten banyak yang seperti saudara,. otak seperti sdr itu merupakan sisa-sisa orde baru, pesimis dengan apa yang anda lihat sekarang padahal perjuangan masih panjang, suara akan dapat dengan usaha-usaha yang kita lakukan. anda belum lakukan itu tp sdr sudah memvonis.

  18. KHOIRUL UMAM says:

    Novita Hubungi saya di um4m_khoirul@yahoo.com
    KHOIRUL UMAM
    Ketua DPD PPI Provinsi Banten

  19. gunarko says:

    untuk bung Khoirul umam.
    salam pemuda.
    orang orang seperti bung panjull sangat banyak, apalagi mendekati pemilu, menurut saya lebih baik kita merapatkan barisan, dari pada kita memikirkan orang orang sepeti bung panjull. semoga ppi dapat mewakili aspirasi para pemuda di dewan nanti. maka itu perjuangan kita sgt berat. berjuang lah semaksimal mungkin. pimpinlah dpc seluruh banten agar kita punya wakil di DPR RI, DPRD PROV, DPRD TK II.

    GUNARKO
    WAKIL KETUA DPC KAB. BEKASI

  20. soun says:

    NJULL….NJULL…klo mau berjuang di partai tu jangan ngandelin orang laen,insya allah klo lo mang punya bakat n power tanpa bantuan dari manapun lo bisa sosialisasi kan,ktnya lo ketua ppk,klo ketua ppknya aja kya gt gmn ppl nya…blajar lg NJULL…apa lo mo berguru ke jatim klo serius gw undang ke PPI jatim lo.tanpa bantuan dr pihak manapun PPI maju ko dsni.

  21. Saya CALEG DARI PPI KAB. TAPSEL Saya mersakan benar2 sulit untuk mensosialisasikan PPI karana semua alat peraga harus mengadakan sendiri sedangkan pengurus DPC tidak mau ambil tau. Sedangkan ada di janjikan bantuan alat peraga dari pusat tak pernah kunjung datang. Sedangkan pengurus DPC hany mementingkan kepantingan pribadinya masing2.

  22. Yah memang kita tidak boleh mengandalkan orang lain. Akan tetapi kan harus ada juga dukungan dari orang lain.

  23. brewok@yahoo.com says:

    buat bang Rakhmadsyah Siregar..

    banyak cara utk memperkenal kan ppi dan caleg..diantaranya melalui penggalangan teritorial,fungsional,door to door,media cetak & elektronik..
    apalagi klo abang anak gaul…pasti kepilih jadi anggota dewan…

    Bravo PPI….Percayakan Pada Pemuda…Pasti

  24. Kalau dengan cara itu sudah dilakukan tetapi masyarakat di daerah kami masih banyak yg belumpercaya dengan PPI sebab mereka belum pernah melihat di siaran televisi tentang PPI cuma saya yakin pengan PPI bisa memperjuangkan aspirasi para pemuda indonesia.
    Cuma saya meminta apabila ada kabar terbaru dari PPI harap langsung saja di email ke saya buddysiregar@yahoo.com
    Bravo ….. PPI terimakasih atas dukungan nya .

  25. dengan sehubungan di adakannya RAKORNAS PPI yang di laksanakan tanggal 11, 12 Januari kemarin kami dari DPC tapsel sampai hari ini belum mengetahui apakah hasil dari RAKORNAS tersebut. Jadi kami meminta kepada rekan-rekan agar kiranya bersedia manginformasikan kepada kami.

  26. Salam Pemuda…..
    Saya memohon kepada pengurus DPP dan DPD khususnya KORWIL SUMATRA UTARA agar kiranya memprthatikan kinerja dari DPC TAPANULI SELATAN. Sebab saya sebagai kader dari DPC tersebut merasa kinerja dari DPC tidak ada. bagaimana DPC bisa mendapatkan kader atau simpatisan jika para pengurus DPC tidak mengetahui tugas masing-masing dari jajaran pengurus.

  27. neezam says:

    Masalah internal partai mohon tidak disampaikan atau diperdebatkan di sini. hal ini malah menandakan partai anda belum siap bertarung di pemilu 2009

    yahh.. semoga masalah internal cepat selesai.

  28. ali says:

    saya ini orang NU tapi bkan NU yang Nahdlotul Ulama tapi NU yang NOPO UMUME, meskipuun saya bukan dan tidak tahu banyak mengenai parpol, sbgai orang umum saya sangat menyayangkan debat kusir antar satu tubuh dalam parpol anda…sharusnya anda bikin forum untuk tingkatan nasional sendiri untuk menumpahkan uneg2.. or forum curhatan yang lbih intern…. klo disini dibaca orang .yg menimbulkan banyak pendapat dan mmperlihatkan ketidaksiapan partai anda. saya melihat disini bukan sebuah proses pendewasaan… seperti yag ada di PKB. tp cnderung sbagai proses pengkaderan yang kurang sistematis dan kaffah. shingga yang tampak adalah kader yg ngersulo….. dan ribut masalah internal yang seharusnya menjadi kesolidan bagi partai anda. saya cuma pesan …bukan pesan kopi atau teh…. mbok yao.. yang ngaku ketua or anggota dpd or dpc harus bisa meredam emocinya ….jangan malah terbawa emosi.. dg nybut saya adalah ketua dpc,dpd, or….. arogan poooollll..wong ketuanya aja ndak bisa mredam publik opinion …apalagi bawahannya…kan gtu. pa sya gantikan aja ketua – ketuanya itu…..hehe….hehe… hehe….malu aku…….

  29. PEMUDA IDAMAN 2009 says:

    PEMUDA IDAMAN 2009
    23 Februari, 2009 pukul 12:13 am

    SUMPAH PEMUDA IDAMAN INDONESIA

    KAMI PEMUDA DAN PEMUDI
    IDAMAN INDONESIA BERSATU
    UNTUK MEMBASMI BIROKRAT KOLOT

    KAMI PUTRA DANPUTRI IDAMAN INDONESIA
    MENYATAKAN BAHWA PEMUDA INDONESIALAH
    PENERUS NEGRI INI

    KAMI PEMUDA DAN PEMUDI
    INDONESIA BERSATU PADU MEMBANGUN INDONESIA
    DAN MENGHENTIKAN UMUR 5OTH KEATAS UNTUK JADI
    PEMIMPIN

    KAMI ANAK BANGSA NEGRI INI BERSUMPAH
    AKAN MEMBERI KESEMPATAN PADA PARA
    PEMUDA IDONESIA

    DARI PEMUDA UNTUK RAKYAT
    PEMUDA IDAMAN INDONESIA

    ATAS NAMA PEMUDA DAN PEMUDI
    IDAMAN INDONESIA

    SAEFUL MU’MININ & ASHARI B KASTUBI

    KABUPATEN CIREBON INDONESIA
    SIDA SAMPOERNA – DEPOK JAMBALANG
    Komentar oleh PEMUDA IDAMAN 2009 Februari 23, 2009 @ 12:37 am

  30. PEMUDA IDAMAN 2009 says:

    SAYEMBARA PPI
    UNTUK SEMUA DPC
    DAN DPD

    BARANG SIAPA YANG MAMPU MEMBUAT RAKYAT SENANG
    BERHAK MENDAPAT
    JABATAN TERTINGGI DINEGRI INI

  31. Rosevyn Valletteghally says:

    aku benar2 tertarik dengan PPI, karena sebagai pemuda aq benar2 merasa kadang istilahnya semacam nggak dianggap, paling nggak PPI bisa jadi partai yang mewakili suara kita, oia sukses buat PPI, terus perjuangkan hak2 pemuda!

  32. sukses buat PPI……..
    perjuangkan Para Pemuda Indonesia.
    karena Para Pemuda adalah calon Pemimpin Bangsa Kita….

    Maju terus PPI……..

  33. PPI-KU says:

    hahahaha, PPI…PPI….PPI…PPI….PPI…PPI….PPI…PPI….PPI…PPI….PPI…PPI….

  34. gunarko says:

    KETUA DPC PPI KAB BEKASI TDK TRANSPARAN DALAM BERBAGAI HAL,TERUTAMA KEUANGAN.MOHON DPP MERESUFFEL

  35. aldi says:

    maaf sebelumnya.. sya mau bertanya tentang nama ini DRS. SOPAR PARLINDUNGAN MARPAUNG, sapa tau anda mengenalinya. dan saya mencari beliau.. mohon apabila rekan2 anda tahu.. hub saya d 085220585884 dan facebook saya aldiaprialdi@rocketmail.com mohon bantuan nya.. karena sebegitu pentingnya bagi saya. trima kasih..

  36. gunarko says:

    pada kemana ya orang orang partai pemuda indonesia, sepi dan adem seperti malam hari tanpa bintang dan bulan. untuk kawan kawan seperjuangan di DPC PPI KAB.BEKASI, kapan kita REUNI politik ?

  37. Isman Muslim says:

    SALAM PEMUDA…..Mari bangkit dan konsolidasi kembali untuk 2014 yg lebih baik…!! Isman Muslim DPC PPI Kabupaten Cianjur

  38. Eka says:

    Apa kabar Pemuda Indonesia 2011……………

  39. Ayubi says:

    Semoga Partai Pemuda Indonesia bersinar di Pemilu yang akan datang….

Leave a reply to Rakhmadsyah Siregar Cancel reply

← Rekam Jejak Politisi Indonesia

KLIK DISINI 560 CALEG TERPILIH PEMILU 2014 ANGGOTA DPR R.I.

Anggota DPR R.I. 2009-2014

Anggota DPD R.I. 2009-2014

Berdasarkan IP address, dlsb; tiap tindakan Anda tunduk terhadap hukum. Patuhilah NETIKET agar anda direspon publik secara positif. Kenali seluruh caleg di setiap dapil. Klik Indonesia, lalu klik Kab/Kotamu. Perhatikan seluruh wajah calegmu. Klik FOTO (halaman caleg) atau klik BIOCALEG (Riwayat Hidup Caleg). Berkomentarlah (TESTIMONI) atau berikan rekomendasi (RATE THIS) caleg layak coblos klik jempol atas.

Statistik Blog by WP & Google

  • 1,298,447 hits by public, voters, candidates & campaign team